Tag: siswa
Tahapan pengembangan modul projek profil Pelajar Pancasila
Satuan pendidikan dapat menentukan pilihan pengembangan modul projek profil Pelajar Pancasila sesuai dengan tingkat kesiapannya (sesuai kondisi dan kebutuhan) sebagai berikut: Tahap Awal Menggunakan modul projek profil Pelajar Pancasila yang sudah tersedia: Melakukan adaptasi modul dengan kondisi sekolah. Tahap Berkembang Menggunakan modul projek profil yang sudah tersedia: Melakukan modifikasi di beberapa bagian modul, baik dari…
Menyusun Modul Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Modul proyek penguatan profil pelajar Pancasila merupakan dokumen yang berisi tujuan, langkah, media pembelajaran, dan asesmen yang dibutuhkan untuk melaksanakan projek penguatan profil pelajar Pancasila. Pendidik memiliki keleluasaan untuk membuat sendiri, memilih, dan memodifikasi modul projek profil yang tersedia sesuai dengan konteks, karakteristik, serta kebutuhan peserta didik. Pemerintah menyediakan contoh-contoh modul projek penguatan profil pelajar…
Ini Dia Cara Belajar komputer Secara Otodidak Dijamin Langsung Bisa
Ini Dia Cara Belajar komputer Secara Otodidak Dijamin Langsung Bisa. Dalam era tahun sekarang, tentu semua teknologi sudah sangat canggih. Bahkan remaja SMP sekarang, banyak yang menggunakan hp dan laptop. Namun juga masih ada beberapa yang belum bisa mengoperasikan laptop atau komputer, sehingga mereka harus paham beberapa cara belajar komputer. Hal ini menjadi pembahasan yang…
Beberapa Cara Belajar Menyenangkan dan Tidak Membosankan, Penting
Cara belajar menyenangkan dan tidak membosankan menjadi hal yang dibutuhkan siswa dan harus dilakukan oleh guru. Setiap guru pastinya menginginkan pelajaran di kelas itu yang bisa dipahami oleh siswa. Cukup satu ataupun dua kali menerangkan siswa merasa puas dan bisa mengingatnya. Akan tetapi, sayang sekali terkadang harapan tersebut tidak sesuai dengan kenyataan yang terjadi di…
Membentuk Tim Fasilitator Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Membentuk Tim Fasilitator Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, Tim fasilitator projek profil terdiri dari sejumlah pendidik yang berperan merencanakan, menjalankan, dan mengevaluasi projek profil. Tim fasilitator dibentuk dan dikelola oleh kepala satuan pendidikan dan koordinator projek profil. Jumlah tim fasilitator projek profil dapat disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan satuan pendidikan, dilihat dari: jumlah peserta didik…
Cara Belajar Fisika Itu Ternyata Mudah, Semua Orang Bisa Melakukannya
Cara belajar fisika menjadi salah satu hal penting yang harus dipahami oleh setiap siswa. Seperti yang sudah kita ketahui bahwa fisika bukanlah pelajaran yang bisa kita katakan mudah. Mempelajari pelajaran ini juga menyebabkan kita harus menghitung serta menghafal banyak rumus. Bisa dikatakan juga belajar fisika itu sama sulitnya dengan pelajaran matematika. Sedangkan matematika sendiri sampai…
Cara Belajar Efektif yang Harus diketahui, Simak Tahapan Ini!
Cara Belajar Efektif yang Harus diketahui, Simak Tahapan Ini! Mengetahui tentang bagaimana cara belajar efektif adalah hal yang sangat penting dan bermanfaat untuk kamu ketahui mulai sekarang. Pada dasarnya setiap orang pastinya juga memiliki tingkat kemampuan dalam belajar secara alami. Bahkan sejak masih kecil kita semua pastinya sudah banyak belajar dari banyak hal-hal kecil. Sebut…
5 hal membangun iklim komunikasi positif dengan siswa
5 hal membangun iklim komunikasi positif dengan siswa, Selain empat langkah membangun iklim komunikasi dengan siswa, terdapat lima hal yang perlu diperhatikan guru dalam membangun iklim komunikasi yang positif dengan siswa, yaitu: 1) Respect sikap menghargai setiap individu yang menjadi sasaran pesan yang kita sampaikan. Jika kita harus mengkritik atau memarahi seseorang, lakukan dengan penuh…
Strategi Komunikasi Efektif Empatik dan Santun dengan Peserta Didik
Strategi Komunikasi Efektif Empatik dan Santun dengan Peserta Didik, strategi pada hakekatnya adalah perencanaan (planning) dan pengelolaan (management) untuk mencapai tujuan. Akan tetapi, untuk mencapai tujuan tersebut, strategi tidak berfungsi sebagai peta jalan yang hanya menunjukkan arah saja, melainkan harus menunjukkan bagaimana taktik operasionalnya (Effendi, 1993). Strategi biasanya sering dikaitkan dengan dunia militer. Dalam dunia…
Guru tidak hanya melakukan kajian
Guru tidak hanya melakukan kajian, pada teori humanistik guru diharapkan tidak hanya melakukan kajian bagaimana dapat mengajar yang baik, namun kajian mendalam justru dilakukan untuk menjawab pertanyaan bagaimana agar peserta didik dapat belajar dengan baik. Jigna dalam jurnal CS Canada (2012) menekankan bahwa “To learn well, we must give the students chances to develop freely”.…