Home » kebijakan fiskal

kebijakan fiskal

Home » kebijakan fiskal
Pemerintah sebagai Pengatur atau Regulator dalam Perekonomian: Peran Kunci dalam Menjaga Stabilitas dan Kesejahteraan (ft/istimewa)

Pemerintah sebagai Pengatur atau Regulator dalam Perekonomian: Peran Kunci dalam Menjaga Stabilitas dan Kesejahteraan

Pemerintah adalah entitas sentral dalam perekonomian suatu negara yang memiliki peran penting sebagai pengatur atau regulator. Peran ini melibatkan pengawasan, pengendalian, dan pengaturan berbagai aspek aktivitas ekonomi untuk mencapai tujuan tertentu. Dalam artikel ini, kita akan mengulas peran utama pemerintah sebagai pengatur dalam perekonomian. 1. Mengatur Keuangan Publik Salah satu peran utama pemerintah sebagai pengatur […]

Pemerintah sebagai Pengatur atau Regulator dalam Perekonomian: Peran Kunci dalam Menjaga Stabilitas dan Kesejahteraan Read More »

Kebijakan Fiskal dan Pembangunan Nasional

Kebijakan Fiskal dan Pembangunan Nasional

Kebijakan Fiskal dan Pembangunan Nasional, Kebijakan fiskal yang dijalankan dengan hati-hati dapat mempercepat proses pembangunan. Adapun usaha-usaha yang dapat dilakukan, antara lain sebagai berikut.  a. Kebijakan fiskal harus dijalankan dengan lebih konservatif atau hati-hati, yaitu selalu menjaga pengeluaran dan penerimaan dalam keadaan seimbang dan menghindari pengeluaran yang berlebihan. b. Kebijakan fiskal dapat dipergunakan untuk memengaruhi

Kebijakan Fiskal dan Pembangunan Nasional Read More »

Kebijakan Fiskal Pemerintah Indonesia

Kebijakan Fiskal Pemerintah Indonesia

Kebijakan Fiskal Pemerintah Indonesia dalam mendukung pembangunan Nasional. Pemerintah memiliki peran yang sangat menentukan dalam mengendalikan perekonomian nasional dalam rangka mencapai tujuan pembangunan nasional. Dalam upaya mengatur kegiatan perekonomian nasional, pemerintah menggunakan berbagai perangkat kebijakan. Salah satu perangkat kebijakan tersebut adalah kebijakan fiskal, yang dikenal pula dengan kebijakan anggaran karena berkaitan dengan pengaturan Anggaran Pendapatan

Kebijakan Fiskal Pemerintah Indonesia Read More »

Cara mengatasi inflasi yang bisa dilakukan negara

Cara mengatasi inflasi yang bisa dilakukan negara

Cara mengatasi inflasi yang bisa dilakukan negara, Setelah kita mengetahui tentang inflasi dan penyebabnya, maka untuk selanjutnya kita akan bahas beberapa cara untuk mengatasi inflasi. Kita tahu bahwa inflasi merupakan penyebab dari keresahan masyarakat dan pemerintah. Sehingga pemerintah berusaha untuk menekan inflasi serendah-rendahnya karena inflasi itu sendiri tak bisa dihilangkan sama sekali. Inflasi keberadaanya ada

Cara mengatasi inflasi yang bisa dilakukan negara Read More »

Scroll to Top