Category: SMA Kelas 10

  • Melacak sejarah melalui  Legenda

    Melacak sejarah melalui  Legenda

    Melacak sejarah melalui  Legenda. Legenda merupakan cerita rakyat yang memiliki ciri-ciri, yaitu sebagai berikut. Oleh yang empunya cerita dianggap sebagai suatu kejadian yang sungguh-sungguh pernah terjadi. Bersifat sekuler (keduniawian), terjadinya pada masa yang belum begitu lampau, dan bertempat di dunia seperti yang kita kenal sekarang. Tokoh utama dalam legenda adalah manusia. “Sejarah” kolektif, maksudnya sejarah…

  • Melacak sejarah melalui Mitologi

    Melacak sejarah melalui Mitologi

    Melacak sejarah melalui Mitologi, Ciri penting dari mitologi ialah cerita prosa rakyat yang dianggap benar-benar terjadi serta dianggap suci oleh yang empunya cerita. Tokoh yang ditampilkan dalam mitologi biasanya berupa para dewa atau makhluk setengah dewa.  Peristiwa yang dikisahkan dalam mitologi berupa terjadinya alam semesta, dunia, manusia pertama, terjadinya maut, bentuk khas binatang, bentuk topografi,…

  • Melacak sejarah melalui folklore

    Melacak sejarah melalui folklore

    Melacak sejarah melalui folklore, Sebelum mengenal contoh-contoh tradisi lisan, sebaiknya kamu mengenal dulu pengertiannya, supaya dapat membedakan antara bentuk yang satu dengan yang lainnya. Berdasarkan asal katanya, folklor berasal dari dua kata yaitu folk dan lore. Kata folk dapat diartikan sebagai sekelompok orang yang memiliki ciri-ciri pengenal fisik, sosial, dan kebudayaan, sehingga dapat dibedakan dari…

  • Sejarah tradisi lisan mengandung unsur kearifan

    Sejarah tradisi lisan mengandung unsur kearifan

    Sejarah tradisi lisan mengandung unsur kearifan. Dalam tradisi lisan, terdapat pesan-pesan yang banyak mengandung unsur kearifan. Pesan-pesan itu disampaikan secara verbal, sebab pada masa itu belum mengenal tulisan. Ada dua ciri penting tradisi lisan. Pertama, menyangkut pesan-pesan yang berupa pernyataan-pernyataan lisan yang diucapkan, dinyanyikan, atau disampaikan lewat musik. Berbeda halnya dengan masyarakat yang sudah mengenal…

  • Sejarah yang Bersifat Religio Magis Masyarakat Setempat

    Sejarah yang Bersifat Religio Magis Masyarakat Setempat

    Sejarah yang bersifat religio magis masyarakat setempat. Pemikiran yang bersifat religio magis banyak bertebaran di Indonesia, misalnya dalam cerita asal usul mengenai suatu daerah diawali dengan datangnya seorang tokoh yang memiliki kesaktian. Tokoh tersebut dapat berupa dewa atau setengah dewa setengah manusia. Tokoh tersebut ditempatkan sebagai figur yang sentral. Kedatangannya ke daerah tersebut diutus oleh…

  • Tradisi Sejarah Masyarakat Masa Praaksara Tumbuh dari Kesadaran

    Tradisi Sejarah Masyarakat Masa Praaksara Tumbuh dari Kesadaran

    Tradisi Sejarah Masyarakat Masa Praaksara tumbuh dari kesadaran, Masyarakat Indonesia sebelum mengenal aksara sudah memiliki tradisi sejarah. Maksud tradisi sejarah adalah bagaimana suatu masyarakat memiliki kesadaran terhadap masa lalunya. Kesadaran tersebut kemudian dia rekam dan diwariskan kepada generasi berikutnya. Perekaman dan pewarisan tersebut kemudian menjadi suatu tradisi yang hidup tumbuh dan berkembang dalam masyarakat. Bagaimanakah…

  • Dapatkah Sejarah Membantu Mempelajari Masa Depan?

    Dapatkah Sejarah Membantu Mempelajari Masa Depan?

    Dapatkah sejarah membantu mempelajari masa depan? Sudah barang tentu dapat. Mengapa sejarah dapat mempelajari masa depan? Sebab, sejarah adalah suatu studi tentang kehidupan manusia dalam konteks waktu. Waktu dalam pengertian sejarah dapat berupa sebuah garis yang lurus ke depan. Garis tersebut dapat menunjukkan adanya kesinambungan. Kesinambungan waktu yang dimaksud adalah kesinambungan antara masa lalu, sekarang,…

  • Nilai-nilai politik dalam penulisan sejarah

    Nilai-nilai politik dalam penulisan sejarah

    Nilai-nilai politik dalam penulisan sejarah. Nilai-nilai politik sangat kentara dalam penulisan sejarah, terutama sejarah yang ditulis oleh pemerintah atau penulisan sejarah yang merujuk kepada kepentingan pemerintah. Penulisan sejarah seperti ini sangat nampak dalam buku-buku teks pelajaran sejarah yang ada di sekolah. Mengapa demikian? Sebab, pelajaran sejarah yang diberikan di sekolah harus merujuk kepada kurikulum yang…

  • Sejarah bersifat rekreatif yang bernuansa spiritual

    Sejarah bersifat rekreatif yang bernuansa spiritual

    Sejarah bersifat rekreatif yang bernuansa spiritual, Saat ini kita sering mendengar wisata yang bernuansa spiritual. Wisata seperti ini memiliki nilai sejarah. Sejarah dapat memiliki nilai-nilai penting dalam pengembangan kepariwisataan. Fungsi rekreatif sejarah dapat mengandung arti wisata yang mengikuti lorong waktu masa lalu. Karya-karya sejarah berupa peninggalan fisik Karya-karya sejarah yang berupa peninggalan fisik banyak memberikan…

  • Sejarah Bersifat Instruktif berupa keterampilan berpikir atau bersifat fisik

    Sejarah Bersifat Instruktif berupa keterampilan berpikir atau bersifat fisik

    Sejarah Bersifat Instruktif berupa keterampilan berpikir atau bersifat fisik, Instruktif secara harfiah dapat diartikan pengajaran. Pengajaran dalam konteks di sini memberikan arti keterampilan yang diperoleh dari pengajaran sejarah. Keterampilan tersebut, baik berupa keterampilan berpikir maupun keterampilan yang bersifat fisik. Keterampilan berpikir adalah keterampilan yang bersifat kognitif. Hal ini dapat diperoleh melalui pengkajian terhadap materi sejarah.…

  • Sejarah bersifat inspiratif banyak menghasilkan berbagai karya

    Sejarah bersifat inspiratif banyak menghasilkan berbagai karya

    Sejarah bersifat inspiratif banyak menghasilkan berbagai karya, baik karya seni maupun karya sastra. Karya-karya tersebut banyak memberikan inspirasi bagi seniman untuk berkreasi dalam menciptakan karya-karyanya. Bahkan karya-karya seni pada masa lalu tidak sedikit yang memiliki nilai seni yang sangat tinggi, sulit untuk dicapainya pada zaman sekarang. Karya seni tersebut dapat menjadi suatu peradaban. Di Indonesia…

  • Aspek Nilai Kebenaran dalam Sejarah Perjuangan Pahlawan

    Aspek Nilai Kebenaran dalam Sejarah Perjuangan Pahlawan

    Aspek Nilai Kebenaran dalam Sejarah Perjuangan Pahlawan, Aspek nilai yang bisa kita tarik dari perjuangan para pejuang tersebut adalah apabila kita memiliki sesuatu cita-cita yang mengandung nilai-nilai kebenaran maka haruslah kita perjuangkan. Risiko dan tantangan apa pun harus kita hadapi dalam memperjuangkan sebuah kebenaran. Apabila kita sungguh-sungguh dan serius dalam memperjuangkan sebuah kebenaran, maka pada…

  • Sejarah Bersifat Edukatif Mengandung Usur Pendidikan

    Sejarah Bersifat Edukatif Mengandung Usur Pendidikan

    Sejarah Bersifat Edukatif mengandung unsur pendidikan. Orang sering berkata “Belajar dari sejarah”, “Belajarlah dari masa lalu”. Dalam ungkapan tersebut terkandung arti bahwa sejarah memiliki kegunaan yang dapat mendidik kita. Apa yang terjadi pada masa lalu harus menjadi pelajaran buat kita, orang sering menyatakan “ambillah hikmahnya”. Hikmah dapat diambil dari apa yang pernah terjadi dalam diri…

  • Kronologis Sejarah Merupakan Urutan Peristiwa Yang Saling Berhubungan

    Kronologis Sejarah Merupakan Urutan Peristiwa Yang Saling Berhubungan

    Kronologis Sejarah Merupakan Urutan Peristiwa yang saling berhubungan. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering mendengar istilah kronologi. Kronologi biasanya digunakan dalam melihat suatu peristiwa. Misalkan peristiwa kecelakaan. Untuk mengungkap bagaimana kecelakaan itu terjadi, polisi akan menghubungkan berbagai fakta yang ditemukan dan menganalisa hubungan sebab akibatnya. Fakta-fakta tersebut, kemudian direkonstruksi dalam bentuk kronologi kejadian. Dengan cara seperti…

  • Peristiwa dalam sejarah hanya terjadi satu kali untuk selamanya

    Peristiwa dalam sejarah hanya terjadi satu kali untuk selamanya

    Peristiwa dalam sejarah hanya terjadi satu kali untuk selamanya, tidak ada peristiwa yang berulang. Sebab, setiap peristiwa yang terjadi memiliki keunikan tersendiri yang belum tentu ada dalam peristiwa berikutnya. Misalnya peristiwa proklamasi tanggal 17 Agustus 1945 akan berbeda dengan perayaan 17 Agustus pada tahun-tahun berikutnya. Yang ada kesamaan dalam suatu peristiwa dengan peristiwa berikutnya adalah…