Tag: perspektif
Multikultural Dalam perspektif Indonesia
Multikultural Dalam perspektif Indonesia, konsep masyarakat multikultural bersifat inhern dalam masyarakat sejak dahulu kala. Hanya saja, karena dinamika politik ketatanegaraan di masa lalu, praktik multikultural Indonesia sempat tenggelam dari kajian pendidikan sosial. Dengan dalih membicarakan multikulturalisme berarti akan membuka lahan konflik di dalam kehidupan masyarakat. Multikulturalisme menjadi bahan kajian kembali ketika terjadi reformasi politik di…