Tag: Peradaban kuno Indonesia
Kerajaan-Kerajaan pada Masa Hindu-Buddha di Indonesia
Masa Hindu-Buddha di Indonesia berlangsung dari sekitar abad ke-4 hingga abad ke-15 Masehi. Selama periode ini, banyak kerajaan besar muncul dan berkembang di berbagai wilayah Nusantara. Kerajaan-Kerajaan pada masa Hindu-Buddha di Indonesia dipengaruhi dari India melalui perdagangan dan penyebaran agama Hindu dan Buddha memainkan peran penting dalam pembentukan struktur sosial, politik, dan budaya kerajaan-kerajaan ini.…