Tag: mahkluk sosial
Ringkasan Manusia makhluk sosial secara individu maupun kelompok
Ringkasan Manusia makhluk sosial secara individu maupun kelompok, Manusia selain dikenal sebagi makluk individu juga dikenal sebagai makluk sosial. Manusia sebagai makhluk individu mengarah kepada karakteristik khas yang dimiliki manusia sebagai makhluk hidup yang membedakan dirinya dengan makhluk hidup yang lain, serta dengan manusia yang lain. Keberbedaan yang dimiliki oleh setiap manusia, menjadi kekhasan yang…