Periodisasi Berdasarkan Arkeologis Pada Zaman Batu Besar (Megalitikum), Disebut zaman batu besar /megalitikum karena hasil-hasil kebudayaan pada masa tersebut umumnya terbuat dari batu dalam ukuran yang sangat besar. Pada zaman ini, budaya pembuatan alat-alat dari batu telah bergeser untuk keperluan kepercayaan, yaitu pemujaan terhadap roh nenek moyang. Mereka membuat bangunan-bangunan dari batu dalam ukuran besar. Kebudayaan tersebut diberi nama kebudayaan “megalitikum”. Adapun jenis-jenis bangunan megalitikum antara lain sebagai berikut: 1. Menhir Batu Menhir Menhir merupakan…
Memilih Materi yang Sesuai dan Menggunakan Bahasa yang Tepat, Untuk menentukan materi yang baik dan sesuai dengan tujuan komunikasi, kita dapat memperhatikan hal-hal berikut ini. Materi pesan harus sesuai dengan latar belakang pengetahuan siswa. Materi yang paling baik adalah materi yang memberikan kemungkinan guru lebih mengetahui daripada siswa. Materi pesan harus menarik minat guru. Materi yang enak dibicarakan tentu saja materi yang harus diminati. Komunikasi akan efektif bila pesan yang disampaikan menyentuh emosi. Materi pesan…
Strategi Komunikasi Efektif Empatik dan Santun dengan Peserta Didik, strategi pada hakekatnya adalah perencanaan (planning) dan pengelolaan (management) untuk mencapai tujuan. Akan tetapi, untuk mencapai tujuan tersebut, strategi tidak berfungsi sebagai peta jalan yang hanya menunjukkan arah saja, melainkan harus menunjukkan bagaimana taktik operasionalnya (Effendi, 1993). Strategi biasanya sering dikaitkan dengan dunia militer. Dalam dunia militer strategi dalam peperangan adalah memenangkan perang, taktiknya adalah memenangkan pertempuran, adapun tekniknya bisa konfrontasi langsung (perang terbuka) atau gerilya.…
Periodisasi Zaman Pra Aksara Berdasarkan Arkeologis di Indonesia, Periodisasi secara arkeologis mendasar pada hasil-hasil temuan benda-benda peninggalan yang dihasilkan oleh manusia pra aksara serta hasil kebudayaan yang ditinggalkannya. Berdasarkan analisis hasil kebudayaan yang ditinggalkan, periode zaman pra aksara dapat dibedakan menjadi dua, yaitu zaman batu dan zaman logam. 1) Zaman Batu Periodisasi Zaman Pra Aksara Berdasarkan Arkeologis di Indonesia, berdasarkan temuan benda benda yang ditinggalkan, pada zaman batu semua peralatan manusia kebanyakan dibuat dari batu.…
Faktor Penghambat Komunikasi Efektif dalam Pembelajaran, Hambatan komunikasi adalah sesuatu yang dapat memengaruhi kelancaran dalam proses komunikasi bahkan cenderung menghambat proses komunikasi. Hambatan dalam komunikasi dapat terjadi pada komunikator, komunikan, pesan, media, atau suasana ketika proses komunikasi berlangsung. Hambatan-hambatan komunikasi menurut Effendy (1989) dan Mulyana (2001), dapat berbentuk: 1) fisik (Gangguan dalam bentuk fisik) Biasanya berkaitan dengan situasi, tempat, dan suasana pada saat komunikasi berlangsung. Gangguan fisik lebih mengarah pada keadaan cuaca atau iklim yang…