Tag: Peran Budaya Indonesia
Menentukan peran dan fungsi keragaman budaya Indonesia
Menentukan peran dan fungsi keragaman budaya Indonesia, Ananda tentu menemukan berbagai tarian di lingkungan tempat tinggalmu. Indonesia memiliki lebih dari 100 tarian daerah yang tersebar di seluruh Nusantara. Kekayaan tersebut menggambarkan keberagaman budaya Indonesia. Tarian daerah sebagai salah satu kekayaan seni budaya bangsa Indonesia menjadi salah satu daya tarik bangsa-bangsa asing. Kekayaan kesenian berupa tarian…